Ini Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Babak Ketiga Kejuaraan Dunia 2018

By Susi Lestari - Kamis, 2 Agustus 2018 | 09:31 WIB
Pasangan ganda putra Jepang, Takuto Inoue/Yuki Kaneko, berfoto dengan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo seusai final Indonesia Open 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (8/7/2018).
IMAGE DYNAMICS
Pasangan ganda putra Jepang, Takuto Inoue/Yuki Kaneko, berfoto dengan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo seusai final Indonesia Open 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (8/7/2018).

 Sektor ganda nampaknya masih menjadi andalan Indonesia pada Kejuaraan Dunia 2018.

Bagaimana tidak, pada babak 16 besar ini, delapan wakil yang lolos berasal dari sektor ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran.

Satu hari sebelumnya atau di babak kedua, skuat Merah Putih yang membela di sektor tunggal kandas.

(Baca Juga: Eddie Hearn Sodorkan 2 Petinju Ini untuk Jadi Lawan Deontay Wilder)

Mereka adalah Tommy Sugiarto, Anthony Sinisuka Ginting, Gregoria Mariska Tunjung, dan Fitriani.

Duet ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya akan menjadi ujung tombak perlawanan Merah Putih pada babak ketiga.

Sektor ganda putra kemudian diperkuat oleh pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Berry Angriawan/Hardianto.

Jika di sektor ganda putra ada Marcus/Kevin yang masih diandalkan untuk merebut gelar, di sektor ganda putri Indonesia masih memiliki Greysia Polii/Apriyani Rahayu.

Pasangan yang baru merebut gelar Thailand Open 2018 bulan lalu itu akan menjadi ganda putri andalan Indonesia pada babak ketiga.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : -


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.