Link Live Streaming Laga 8 Wakil Indonesia pada Thailand Open 2018

By Susi Lestari - Jumat, 13 Juli 2018 | 13:20 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, pada babak pertama Indonesia Open 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (3/7/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, pada babak pertama Indonesia Open 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (3/7/2018).

Selanjutnya, lawan berat sudah menanti wakil Indonesia pada sektor ganda putra. Wahyu Nayaka Arya/Ade Yusuf Santoso harus menyingkirkan unggulan ketiga dari Jepang, Takuto Inoue/Yuki Kaneko, sebelum melangkah ke babak empat besar.

Baca juga: Bikin Sejarah Baru di Kejuaraan Dunia, Atlet Lari Indonesia Asal NTB Ini Dapat Pujian dari Menteri

Pada sektor ganda campuran, Indonesia akan mengandalkan dua wakilnya yang masih tersisa. Mereka adalah Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja.

Pada laga perempat final, Praven/Melati akan bertemu dengan Chris Adcock/Gabrielle Adcock (Inggris).

Adapun Hafiz/Gloria bersiap menantang Xiangyu Ren/Tang Jinhua (China).

Rangkaian pertandingan babak perempat final Thailand Open 2018 dijadwalkan digelar di Nimibutr Stadium, Bangkok, Jumat (13/7/2018) mulai pukul 15.00 WIB.

Pertandingan-pertandingan ini tidak akan disiarkan secara langsung oleh televisi nasional Indonesia.

Akan tetapi, BolaSporter bisa menyaksikannya lewat live streaming.

Dilansir BolaSport.com dari berbagai sumber, berikut adalah tautan link live streaming babak kedua Thailand Open 2018 yang bisa dicoba.

Link Live Streaming 1


Editor : Nugyasa Laksamana
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.