Inilah Olahraga Bela Diri yang Suka Ada di Asian Games

By Bobo ID - Rabu, 13 Juni 2018 | 10:19 WIB
Mochammad Syaiful Raharjo, Atlet Judo Indonesia
BOLASPORT.COM
Mochammad Syaiful Raharjo, Atlet Judo Indonesia

PestaAsia.com – Asian games akan segera dilaksanakan di Indonesia, tepatnya di bulan Agustus.  

Inilah Olahraga Bela Diri yang Suka Ada di Dalam Asian Games

Di dalam Asian Games, ada banyak cabang olahraga yang dipertandingkan, beberapa di antaranya adalah olahraga bela diri ini.

Anggar

Anggar adalah olahraga ketangkasan yang menggunakan senjata runcing. Kalau diperhatikan, senjata runcing ini mirip seperti jarum raksasa.

Anggar dibawa ke Indonesia oleh tentara Kerajaan Belanda pada masa penjajahan. Pada tahun 1896, olahraga ini dipertandingkan dalam Olimpiade untuk pertama kalinya.

Gulat

Olahraga gulat sudah dikenal sejak tahun 2500 SM di Tiongkok. Gulat juga sudah dipertandingkan sejak Olimpiade I tahun 1896.

Olahraga ini diperkenalkan ke Indonesia oleh tentara Kerajaan belanda, sebelum adanya Perang Dunia II.

Gulat ada di dalam Asian Games pada tahun 1954. O iya, gulat ada dua jenis, yakni Greco roman dan freestyle.


Editor : Nugyasa Laksamana
Sumber : Berbagai sumber


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.