Sektor Tunggal Tim Piala Thomas Indonesia Dinilai Belum Punya Mentor

By Delia Mustikasari - Sabtu, 12 Mei 2018 | 23:29 WIB
Legenda bulu tangkis nasional, Christian Hadinata, berbicara dalam Forum Diskusi BOLA tentang Piala Thomas 2018 di Kantor Tabloid BOLA, Palmerah, Jakarta, Rabu (9/5/2018).
M BAGAS/BOLASPORT.COM
Legenda bulu tangkis nasional, Christian Hadinata, berbicara dalam Forum Diskusi BOLA tentang Piala Thomas 2018 di Kantor Tabloid BOLA, Palmerah, Jakarta, Rabu (9/5/2018).

Empat pebulu tangkis tunggal putra Indonesia yang masuk dalam tim Thomas yakni Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Christie, Ihsan Maulana Mustofa, dan Firman Abdul Kholik.

Keempat pemain ini juga diturunkan pada Kejuaraan Beregu Asia 2018 yang berlangsung di Alor Setar, Malaysia, Februari lalu.

Hasilnya, Indonesia keluar sebagai juara pada turnamen tersebut setelah mengalahkan China 3-1 pada babak final.

Firman bahkan mampu tampil gemilang sebagai penentu kemenangan Merah Putih melaju ke final dengan menumbangkan Lee Dong-keun (Korea), 22-20, 11-21, 22-20.

Piala Thomas-Uber 2018 akan digelar di Bangkok, Thailand pada 20-27 Mei mendatang.

Pada babak penyisihan, tim putra Indonesia akan bersaing dengan Kanada, Thailand, dan Korea.


Editor :
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.