Jadwal Chinese Taipei Open 2019 - Menanti Kiprah Sembilan Wakil Indonesia pada Babak Perempat Final

By Agung Kurniawan - Kamis, 5 September 2019 | 22:03 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, bertanding pada babak kedua Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (18/7/2019).
FERI SETIAWAN/WARTA KOTA
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, bertanding pada babak kedua Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (18/7/2019).

Dari nomor ganda campuran, tiga pejuang merah putih yang masih tersisa juga akan berusaha menampilkan performa terbaiknya guna menembus semifinal Chineses Taipei Open 2019.

Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow akan ditantang unggulan keempat asal Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet.

Baca Juga: UFC 242 - 5 Statistik Menarik Seputar Duel Khabib Nurmagomedov Vs Dustin Poirier

Lawan tangguh akan dihadapi duet Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari pada babak perempat final Chinese Taipei Open 2019.

Unggulan keenam asal Indonesia itu akan berhadapan dengan Chan Peng Soon/Goh Liu Ying yang menempati unggulan teratas nomor ganda campuran.

Berikut Jadwal babak perempat final Chinese Taipei Open 2019.

Taipei Arena 1

17.20 WIB - XD: Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow vs Tang Chun Man/Tse Ying Suet (Hong Kong).

*) MD: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Mathias Boe/Mads Conrad-Petersen (Denmark).

Taipei Arena 2


Editor : Imadudin Adam
Sumber : touramentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.