Alex Marquez Jadi Tandem Marc Marquez Tahun Depan

By Imadudin Adam,Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 19 November 2019 | 11:32 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, turut merayakan keberhasilan sang adik, Alex Marquez, meraih gelar juara dunia Moto2 2019 di Sepang, Malaysia, Minggu (3/11/2019).
REPSOL HONDA
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, turut merayakan keberhasilan sang adik, Alex Marquez, meraih gelar juara dunia Moto2 2019 di Sepang, Malaysia, Minggu (3/11/2019).

JUARA.NET - Alex Marquez Resmi menjadi tandem Marc Marquez di MotoGP musim 2020 usai dipilih oleh Repsol Honda untuk gantikan Jorge Lorenzo yang memutuskan pensiun akhir musim ini.

Alex Marquez sendiri bakal menyetujui kontrak dengan Honda selama satu tahun.

2019 itu juga sempat dikaitkan dengan dua pembalap LCR Honda yakni Cal Crutchlow dan Johann Zarco.

Baca Juga: Alberto Puig: Kami Tak Merekrut Alex Marquez karena Nama Belakangnya

Namun, pada akhirnya, pilihan jatuh kepada Alex Marquez, adik dari juara dunia MotoGP 2019, Marc Marquez.


Tandem Marquez memang bakal menjadi momok menakutkan usai keduanya menjadi juara dunia di MotoGP musim ini.

Marc Marquez menjadi juara dunia di kelas MotoGP sedangkan Alex Marquez menjadi jawara di Moto2.

Marc Marquez sejauh ini sudah mengumpulkan delapan gelar juara dunia sepanjang kariernya sedangkan sang adik sudah mengoleksi dua gelar.

 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram

Belgian Connection ???????????????????????? #belgium #brothers #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada


Editor : Imadudin Adam


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.