Buset! 5 Pesepak Bola ini Diganti Karena Alasan yang Super Konyol

By Imadudin Adam - Senin, 16 Desember 2019 | 11:00 WIB
Winger Manchester United, Juan Mata.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Winger Manchester United, Juan Mata.

JUARA.NET - Penyerang Everton, Moise Kean menunjukan aksi tak percaya ketika dia harus diganti di pertandingan kontra Manchester United tadi malam.

Kean yang diganti di menit ke-18 mengaku heran dan langsung meninggalkan sang pelatih, Duncan Ferguson.

Usai laga Ferguson mengatakan yang membuatnya mengganti Moise Kean bukan karena performa sang pemain melainkan karena dia ingin mengistirahatkan Kean dan buang-buang waktu.

Baca Juga: Dari Cungkring Sampai Six Pack! Ini Transformasi Tubuh Rashford di MU

Di liga top Eropa, ada sejumlah pemain yang bahkan diganti karena alasan yang lebih parah.

Siapa saja mereka? Berikut ulasannya.

Juan Mata

Penyerang Manchester United, Mason Greenwood, melakukan selebrasi dengan Juan Mata dalam laga Grup L Liga Europa melawan AZ Alkmaar di Stadion Old Trafford, Kamis (12/12/2019).
TWITTER.COM/MANUTD
Penyerang Manchester United, Mason Greenwood, melakukan selebrasi dengan Juan Mata dalam laga Grup L Liga Europa melawan AZ Alkmaar di Stadion Old Trafford, Kamis (12/12/2019).

Pesepak bola asal Spanyol itu pernah diganti tanpa sebab yang tak jelas oleh Jose Mourinho.

Keduanya bertemu kembali ketika sama-sama membela Manchesetr United. Alasan Mourinho mengganti Mata karena ukuran tubuh Mata yang pendek sedangkan saat itu bola atas menjadi strategi yang diterapkan oleh Mourinho.


Editor : Imadudin Adam


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.