20 Video Dribel Paling Mengerikan Lionel Messi! Mana Saja ya?

By Imadudin Adam - Minggu, 29 Maret 2020 | 14:00 WIB
Aksi megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga kontra Real Sociedad di Camp Nou, Sabtu (7/3/2020).
TWITTER.COM/BARCELONA
Aksi megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga kontra Real Sociedad di Camp Nou, Sabtu (7/3/2020).

JUARA.NET- Mega bintang Barcelona, Lionel Messi tak bisa dipungkiri merupakan pesepak bola yang bertalenta.

Penyerang asal Argentina bahkan sukses melakukan copy teknik tinggi milik Diego Maradona di usia yang terbilang muda.

Soal dribel, Messi memang tak bisa dipungkiri adalah salah satu yang terbaik.

Bagi yang suka dengan kehebatan Messi, sebuah video dirilis menunjukan 20 dribel terbaik yang pernah ditunjukan oleh seorang Messi.

20 - Atletico Madrid, 2011/12 (0:12)
19 - Bolivia, 2015/16 (0:38)
18 - Atletico Madrid, 2008/09 (0:55)
17 - Villarreal, 2007/08 (1:23)
16 - Sevilla, 2016/17 (1:40)
15 - Nigeria, 2010/11 (2:14)
14 - Levante, 2006/07 (2:46)
13 - Celta Vigo, 2018/19 (3:07)
12 - Levante, 2010/11 (3:35)
11 - Levante, 2010/11 (4:00)
10 - Atletico Madrid, 2008/09 (4:30)
9 - Viktoria Plzen, 2011/12 (5:02)
8 - Spanyol, 2010/11 (5:30)
7 - AS, 2010/11 (5:56)
6 - Zaragoza, 2009/10 (6:17)
5 - Athletic Bilbao, 2011/12 (6:43)
4 - Betis Nyata, 2017/18 (7:16)
3 - Eibar, 2014/15 (7:52)
2 - Espanyol, 2016/17 (8:35)
1 - Athletic Bilbao, 2010/11 (9:11)

Dalam video tersebut, Levante dan Atletico Madrid merupakan lawan yang sial karena harus ditipu oleh Messi berkali-kali.

Messi Bukan yang Terbaik

Selebrasi megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga Liga Spanyol kontra Real Sociedad di Camp Nou, Sabtu (7/3/2020).
TWITTER.COM/BARCELONA
Selebrasi megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga Liga Spanyol kontra Real Sociedad di Camp Nou, Sabtu (7/3/2020).

Ronaldinho baru saja mengeluarkan komentar jika Messi bukanlah pesepak bola terbaik sepanjang masa.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Give Me Sport


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.