Pelatih Khabib: Dustin Poirier Harus Lewati Lautan Api untuk Dekati Conor McGregor

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 1 Januari 2021 | 09:30 WIB
Khabib Nurmagomedov (kiri) dan Javier Mendez (kanan). Khabib Nurmagomedov merupakan petarung yang diasuh oleh Javier Mendez.
TWITTER.COM/TEAMKHABIB
Khabib Nurmagomedov (kiri) dan Javier Mendez (kanan). Khabib Nurmagomedov merupakan petarung yang diasuh oleh Javier Mendez.

JUARA.NET - Pelatih Khabib Nurmagomedov, Javier Mendez, ikut mengomentari soal siapa pemenang duel Conor McGregor kontra Dustin Poirier.

Seri primer berangka UFC pada tahun 2021 akan dibuka oleh UFC 257 dengan laga utama Conor McGregor kontra Dustin Poirier.

Duel Conor McGregor versus Dustin Poirier di kelas ringan pada UFC 257 ini dijadwalkan berlangsung pada 20 Januari mendatang di Fight Island, Abu Dhabi.

Sudah pernah meng-KO Poirer dalam pertemuan pada tahun 2014, McGregor kali ini kembali banyak diunggulkan orang bakal keluar sebagai pemenang.

Baca Juga: Habisi Dustin Poirier, Bos UFC Ingin Conor McGregor Hadapi Jagoan Ini

Pelatih Khabib Nurmagomedov, Javier Mendez, termasuk salah satu yang menjagokan McGregor bakal mengalahkan Poirier.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : YouTube


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X