Tantang Khabib, Khamzat Chimaev Salah dan Tak Bisa Ditolerir

By Fiqri Al Awe - Rabu, 2 Juni 2021 | 19:00 WIB
Kolase foto pensiunan petarung, Khabib Nurmagomedov (kiri) dan petarung UFC, Khamzat Chimaev (kanan).
TWITTER.COM/UFC_TURKIYE
Kolase foto pensiunan petarung, Khabib Nurmagomedov (kiri) dan petarung UFC, Khamzat Chimaev (kanan).

Rata-rata dari mereka sepakat jika Chimaev tak selayaknya berkata seperti itu tentang Khabib.

Baru-baru ini, petarung UFC, Roman Dolidze, juga mencibir tingkah laku Chimaev yang menantang Khabib.

Secara brutal, Roman Dolidze menyebut tindakan Chimaev ini tak bisa ditolerir dan tentunya salah.

"Ini murni omongan sampah," tegas Roman Dolidze soal klaim Chimaev soal meremukkan Khabib dilansir Juara.net dari Championat.

"Sebagai orang kaukasia, saya menyebut tindakan Chimaev ini tak bisa ditolerir dan salah."

"Khabib memperoleh gelar itu memang dengan kemampuannya," sambung Dolidze.

Mendengar konflik Chimaev vs Khabib, Dolidze mengaku sempat tidak percaya.

Ia bahkan menelepon manajernya yang juga manajer Chimaev dan Khabib, Ali Abdelaziz.

"Saya tiba-tiba mendapatkan kabar ini dan segera menelepon Ali Abdelaziz," cerita Dolidze.

Baca Juga: Saudara Jadi Lawan, Sepupu Khabib Peringatkan Omongan Khamzat Chimaev


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Championat


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.