Lemot di MotoGP 2021, Petronas Akui Motor Valentino Rossi Belum Sesuai

By Fiqri Al Awe - Selasa, 27 Juli 2021 | 12:00 WIB
Pembalap MotoGP, Valentino Rossi tengah bermanuver bersama motornya.
MotoGP.com
Pembalap MotoGP, Valentino Rossi tengah bermanuver bersama motornya.

JUARA.NET - Direktur Petronas, Johan Stigefelt, mengakui jika motor yang dikendarai Valentino Rossi pada MotoGP 2021 belum sempurna.

Valentino Rossi menutup paruh musim MotoGP 2021 dengan kurang memuaskan.

Membalap sebanyak sembilan kali, Valentino Rossi hanya mengoleksi 17 poin.

Prestasi terbaiknya pada MotoGP 2021 adalah finis di posisi ke-10.

Ia bahkan menutup paruh musim lalu di MotoGP Belanda 2021 dengan nirpoin usai terjatuh pada tengah balapan.

Lemotnya Valentino Rossi sontak membuat para penggila MotoGP mencari penyebabnya.

Banyak pengamat MotoGP menjadikan ihwal usia sebagai kambing hitam performa buruk Valentino Rossi.

Namun, belakangan ini motor yang dikenakan Valentino Rossi turut jadi sorotan.

Baca Juga: Hijrah ke MotoGP, Pembalap Tim Indonesia Kibarkan Bendera Perang untuk Valentino Rossi


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Motosan.es


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.