Perang Raksasa UFC 265 Berakhir Mengejutkan, Eks Pelatih Mike Tyson Beri Pesan Berkelas

By Fiqri Al Awe - Minggu, 8 Agustus 2021 | 23:00 WIB
Legenda tinju, Mike Tyson (kiri) dan pelatih kondang, Teddy Atlas (kanan).
TWITTER.COM/WORLDBOXINGNEWS
Legenda tinju, Mike Tyson (kiri) dan pelatih kondang, Teddy Atlas (kanan).

"Kekuatan itu ibarat bom. Artinya, itu butuh misil yang akan melemparkannya ke arah target," tuturnya.

"Lewis tak punya hal itu."

"Dia seperti dilucuti senjatanya oleh Gane," tutup Atlas dengan sangat brilian.

Terlepas dari hal itu, kemenangan pada UFC 265 praktis menggiring Gane ke pertarungan antarsaudara dengan Francis Ngannou.

Bentrokan mereka bisa dinyatakan sebagai perang saudara mengingat keduanya sama-sama memulai karier dari sasana MMA Factory di Prancis.

Sudah saling kenal sejak lama, tentu pertarungan mereka di UFC bakal berjalan menarik.

Baca Juga: Segera Perang Saudara, Francis Ngannou Akui Kehebatan Ciryl Gane

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Twitter


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.