Tandem Valentino Rossi di Assen Ogah Jadi Pembalap MotoGP di Kandang

By Reinaldo Suryo Negoro - Jumat, 8 Oktober 2021 | 13:15 WIB
Garrett Gerloff akan jadi pembalap tim Petronas Yamaha di MotoGP 2022
Petronas SRT
Garrett Gerloff akan jadi pembalap tim Petronas Yamaha di MotoGP 2022

Namun, seperti yang dikatakan Garrett Gerloff, sirkuit ini memang lebih nyaman dilibas dengan motor R1 sebagai tunggangannya di Superbike.

Gerloff lantas memaparkan pengalamannya sebagai pembalap MotoGP di Sirkuit Assen, Belanda.

"Kemiringan di Assen sangat datar, tetapi saya dapat mengatakan bahwa itu terasa sangat bergelombang dengan motor MotoGP."

"Karena ada gundukan kecil, motor jadi sangat tidak stabil."

"Sebulan kemudian, rasanya benar-benar berbeda dengan Yamaha R1."

"Ketika saya berada di sana dengan motor Superbike, saya tidak memperhatikan ada gundukan di trek," pungkas pembalap kelahiran Texas.

Garrett Gerloff memang pernah membalap di MotoGP Belanda 2021.

Kala itu ia mengisi posisi Franco Morbidelli yang tengah mengalami cedera dan menjadi tandem Valentino Rossi.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.