Dipercaya Mampu Menggerakkan UFC oleh Islam Makhachev, Begini Respons Jagoan Ini

By Fiqri Al Awe - Selasa, 16 November 2021 | 18:30 WIB
Joel Alvarez, jagoan yang aksinya pada UFC Vegas 42 kemarin (14/11/2021) menuai pujian dari rekan seperguruan Khabib Nurmagomedov, Islam Makhachev.
INSTAGRAM/UFC
Joel Alvarez, jagoan yang aksinya pada UFC Vegas 42 kemarin (14/11/2021) menuai pujian dari rekan seperguruan Khabib Nurmagomedov, Islam Makhachev.

"Ini memang sudah direncanakan. Persiapan kami sebelumnya adalah untuk menyelesaikan duel dengan cepat," kata Alvarez.

"Tingkat agresivitas akhirnya membuahkan hasil. Tendangan ke arah tubuh adalah hal yang paling kami kejar, itu semua agar kombo atau kombinasi dapat berjalan."

"Itu adalah serangan yang terus berubah termasuk tendangan yang berlanjut ke sikutan dan pukulan keras."

"Ini bukanlah hal yang biasa kami lakukan saat latihan," imbuhnya.

Terlepas dari hal ini, Alvarez sudah menggotong rekor 19 kali menang dan dua kali kalah.

Kemenangan atas korban Islam Makhachev akhir pekan lalu membuatnya berdiri di atas rekor empat kemenangan beruntun bersama UFC.

Baca Juga: Rentetan Blunder Dan Hooker kala Dieksekusi Islam Makhachev di UFC 267

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Twitter, MMAjunkie.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.