Satu Manajemen, Titisan Khabib Mau Conor McGregor Minta Maaf Sudah Hina Tanah Kelahiran

By Reinaldo Suryo Negoro - Selasa, 23 November 2021 | 12:00 WIB
Petarung MMA, Muhammad Mokaev.
INSTAGRAM/MOKAEV_MUHAMMAD
Petarung MMA, Muhammad Mokaev.

JUARA.NET - Muhammad Mokaev berniat membuat Conor McGregor minta maaf karena sudah pernah menghina tanah kelahirannya, Dagestan.

UFC baru saja mendatangkan seorang petarung yang disebut-sebut sebagai titisan Khabib Nurmagomedov.

Petarung tersebut bernama Muhammad Mokaev.

Alasan mendasar mengapa Mokaev disebut titisan Khabib adalah karena asal dan rekornya.

Petarung berjulukan The Punisher lahir di Dagestan seperti halnya Khabib Nurmagomedov.

Selain itu, Mokaev juga belum pernah terkalahkan sepanjang kariernya sebagai petarung MMA.

Dari tujuh duel yang telah dilakoninya, Muhammad Mokaev berhasil menang di enam laga dan satu pertarungan berakhir dengan hasil no constest.

Baca Juga: Satu Lagi Jagoan Rasialis Nongol di UFC, Titisan Khabib Marah

 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportskeeda


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.