Begini Klarifikasi Bos Repsol Honda soal Desas-desus Joan Mir Gabung Timnya

By Fiqri Al Awe - Kamis, 10 Februari 2022 | 14:45 WIB
Manajer tim Repsol Honda di MotoGP, Alberto Puig.
DOK. MOTOGP
Manajer tim Repsol Honda di MotoGP, Alberto Puig.

JUARA.NET - Bos Repsol Honda, Alberto Puig, memberikan klarifikasi ihwal kabar kedatangan pembalap MotoGP asal Spanyol, Joan Mir, ke timnya.

Belakangan kabar bongkar pasang tandem Marc Marquez makin menyeruak.

Belum nyetel-nya pembalap MotoGP tandem Marc Marquez sekarang, Pol Espargaro, dengan motor Honda memperkuat embusan desas-desus tersebut.

Dua nama pembalap MotoGP kemudian disebut-sebut bakal gantikan peran Pol Espargaro.

Kedua pembalap tersebut yakni juara dunia MotoGP 2021, Fabio Quartararo, dan pembalap Suzuki yang juga kampiun MotoGP 2020, Joan Mir.

Di antara mereka, nama Joan Mir yang paling santer disebut bakal jadi tandem baru Marc Marquez.

Apalagi, Joan Mir sedang merasa kurang puas dengan performa dari motor Suzuki di MotoGP.

Bos Honda, Alberto Puig, akhirnya menanggapi rumor tersebut.

Diklaim sudah jalin komunikasi dengan Joan Mir, Alberto Puig tegas menyanggah.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : tuttomotoriweb.it


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X