Penakluk Mike Tyson Sarankan Tyson Fury Tidak Pensiun dari Tinju

By Fiqri Al Awe - Kamis, 28 April 2022 | 10:00 WIB
Pertarungan Mike Tyson (kiri) vs Lennox Lewis (kanan) terjadi pada 8 Juni 2002. Dalam duel itu, Lewis menjadi pemenang atas Tyson.
TWITTER.COM/MMAHISTORYTODAY
Pertarungan Mike Tyson (kiri) vs Lennox Lewis (kanan) terjadi pada 8 Juni 2002. Dalam duel itu, Lewis menjadi pemenang atas Tyson.

Saat itu Lewis memukul KO Mike Tyson yang sudah berusia 35 tahun.

Baca Juga: Bak Film Monster, Mantan Pelatih Mike Tyson Bilang Tyson Fury vs Francis Ngannou Pasti Terjadi

Sejauh ini, keputusan pensiun Fury agaknya sudah cukup bulat.

Andai benar-benar pensiun, berarti Tyson Fury akan meninggalkan rekor 32 kali menang dan sekali imbang yang telah ia kumpulkan.

Pensiun dari tinju, Fury mengaku terbuka dengan kesempatan duel-duel lainnya.

Baru-baru ini, terdengar kencang kabar yang mengatakan ia akan melakoni duel melawan raja UFC, Francis Ngannou.

Bukan sebuah pertarungan dengan aturan tinju, duel melawan Ngannou disebut-sebut bakal menganut aturan hibrida yang menarik.

Baca Juga: Satu Aksi Francis Ngannou Menyakiti Hati Presiden UFC, Kenapa?


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Boxingscene.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.