Ajang Tarung Milik Khabib Sabung Mantan Raja UFC dengan Si Raksasa Ngamuk

By Fiqri Al Awe - Rabu, 18 Mei 2022 | 10:00 WIB
Pensiunan jagoan UFC, Khabib Nurmagomedov, dan petarungnya yang ia boyong ke Eagle FC miliknya, Junior dos Santos.
YOUTUBE @KHABIBNURMAGOMEDOV
Pensiunan jagoan UFC, Khabib Nurmagomedov, dan petarungnya yang ia boyong ke Eagle FC miliknya, Junior dos Santos.

Tidak jauh berbeda dari JDS, Yorgan De Castro juga merupakan petarung yang sulit diprediksi.

Baca Juga: Khabib Koleksi Pensiunan UFC, Eks Raja Kelas Berat Gabung ke Eagle FC

Terlebih lagi, Castro baru saja menelurkan kemenangan kuncian pertamanya pada bulan Januari lalu.

Kalahkan Shaun Asher juga di ajang Eagle FC, Castro menang lewat kuncian guillotine choke.

Kemenangan kuncian tersebut praktis menjadi hasil berharga mengingat Castro sebelumnya terjebak dalam badai kekalahan yang cukup panjang.

JDS dan Castro hanya sedikit dari mantan petarung UFC yang ditampung Khabib di ajangnya.

Selain mereka berdua, ada juga Kevin Lee, Hector Lombard, dan masih banyak lagi yang akhirnya bergabung ke Eagle FC.

Eks jagoan UFC, Yorgan De Castro yang kini membela ajang tarung milik Khabib Nurmagomedov, Eagle FC.
TWITTER/MMAJUNKIE
Eks jagoan UFC, Yorgan De Castro yang kini membela ajang tarung milik Khabib Nurmagomedov, Eagle FC.

JDS sendiri menyambut hijrahnya dengan suka cita.

Bagianya, bertarung untuk orang-orang hebat di balik Eagle FC adalah hal yang menyenangkan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Si.com, MMAFighting.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.