Charles Oliveira Gagal di Sesi Penimbangan UFC 274, Petarung Asing Biang Keladinya

By Reinaldo Suryo Negoro - Selasa, 24 Mei 2022 | 07:00 WIB
Charles Oliveira dalam penimbangan berat badan untuk UFC 274.
TWITTER/MMAFIGHTING
Charles Oliveira dalam penimbangan berat badan untuk UFC 274.

JUARA.NET - Komentator UFC, Joe Rogan, menguak biang keladi kegagalan penimbangan berat Charles Oliveira di UFC 274.

Sesi penimbangan berat UFC 274 memang menjadi momen yang saat ini masih menjadi bahan diskusi panjang.

Pasalnya, Charles Oliveira harus kehilangan sabuk juaranya dengan cara yang tidak biasa.

Oliveira tidak kehilangan gelar di atas arena seperti yang biasa terjadi melainkan di atas alat penimbangan berat badan.

Baca Juga: Tanpa Tony Ferguson, Charles Oliveira Tidak Bakal Jadi Juara Dunia

Petarung berjulukan Do Bronx ini harus kehilangan sabuk lantaran beratnya tercatat kelebihan 0,2 kg dari standar berat kelas ringan.

Masalahnya, beberapa petarung mengaku bahwa mereka lebih berat dari yang diperkirakan.

Tak ayal, muncul pertanyaan perihal akurasi dari alat penimbang bobot UFC 274.

Joe Rogan yang merupakan komentator UFC turut berbicara tentang hal ini.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.