Saran Adik Marc Marquez untuk Honda agar Tidak Ditinggal Kakaknya

By Reinaldo Suryo Negoro - Jumat, 9 Desember 2022 | 10:30 WIB
Alex Marquez (kiri) berpose dengan kakaknya, Marc Marquez (kanan)
TWITTER.COM/@BGMOTOGP
Alex Marquez (kiri) berpose dengan kakaknya, Marc Marquez (kanan)

JUARA.NET - Adik dari Marc Marquez, Alex Marquez, memberikan saran kepada Honda agar tidak ditinggal oleh kakaknya.

Alex Marquez sendiri terlebih dahulu meninggalkan Honda.

Kebersamaan Alex Marquez dan Honda berakhir bersamaan dengan usainya MotoGP 2022.

Dalam wawancara dengan La Gazzetta de lo Sport, pembalap 26 tahun ini bercerita tentang alasan dirinya meninggalkan Honda.

Baca Juga: Saran Pengamat Agar Performa Marc Marquez Gacor pada MotoGP 2022

Menurutnya, bertahan di Honda sama saja memilih untuk sekarat.

"Saya menyelesaikan musim secara psikologis di batas karena apa yang terjadi di Honda," kata Alex Marquez seperti dilansir Juara.net dari Motosan.

"Beberapa bulan terakhir ini sulit."

"Kami membutuhkan perubahan, bertahan berarti sekarat."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Motosan.es


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.