ASIAN GAMES 2018 di Palembang, Sudah Tahu Rumah Rakit Sungai Musi?

By Intisari Online - Selasa, 17 April 2018 | 08:48 WIB
Rumah Rakit
KOMPAS
Rumah Rakit

Rumah rakit sudah ada sejak zaman kesultanan Palembang pada abad ke-17.

Selain akan dihelat Jakarta, Asian Games 2018 Agustus mendatang juga diselenggarakan di Palembang.

Sebelumnya pasti sudah banyak yang tahu tentang Jakarta, kota metropolitan itu.

Namun tahukah Anda tentang Palembang? Di sana terdapat sungai yang membelah kota menjadi dua kawasan.

Seberang Ilir di bagian utara dan Seberang Ulu di bagian selatan.

Namun ada yang lebih menyita perhatian di sungai Musi itu.

Yakni pemukiman dengan rumah-rumah rakit terbangun terapung di atasnya.

(Baca Juga: Heboh! Aksi Aremania 'Bercelana Dalam' yang Masuk Lapangan Mengguncang Dunia)

Palembang juga dijuliki Venesia dari Timur karena banyaknya sungai yang menjadi jalur perhubungan.

Rumah rakit itu dirakit dari bambu-bambu (lanting) dan mengapung di tepi Sungai Musi.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : INTISARI-ONLINE.COM


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X