Bahaya, Hindari Mengonsumsi 3 Jenis Minuman Ini Sebelum Berolahraga!

By Bobo ID - Minggu, 27 Mei 2018 | 15:43 WIB
Minuman bersoda membuat perut kita sakit saat berolahraga.
Pixabay
Minuman bersoda membuat perut kita sakit saat berolahraga.

 Makanan dan minuman yang kita konsumsi sebelum olahraga itu memengaruhi tubuh kita.

Maka itu, kita harus benar-benar perhatikan apa yang kita konsumsi.

Nah, ada beberapa minuman yang tidak boleh kita minum sebelum olahraga, nih, teman-teman.

Apa saja, ya? Yuk, kita simak!

1. Minuman Bersoda

Minuman bersoda sering kali membuat kita bersendawa dan memberikan sensasi tak enak pada hidung kita.

Itu karena minuman bersoda mengandung gas yang banyak dan membuat kadar gas di tubuh kita berlebih.

Akibatnya, gas akan berusaha untuk keluar dengan cara bersendawa.

Minum minuman bersoda sebelum olahraga bisa membuat perut kita sakit dan terasa kembung.

Tubuh yang lelah saat berolahraga akan membuat kita pusing dan dehidrasi.


Editor :
Sumber : bobo.id


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.