Kelewat Brutal! Penerus Khabib Nurmagomedov Intervensi Bos UFC

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 6 Februari 2021 | 18:00 WIB
Petarung kelas bantam UFC, Umar Nurmagomedov. (TWITTER.COM/UFCNEWS)

Di satu sisi, Khabib juga sudah menyiapkan rencana B andai UFC tidak menuruti keinginan mereka.

"Itu akan sangat luar biasa jika kami (Umar) mendapatkan satu duel lagi di Las Vegas," tutur Khabib dilansir Juara.net dari RT.

"Jika tidak, kami akan bertarung setelah Ramadan. Kami punya banyak jadwal di depan. Umar baru 25 tahun. Dua pertarungan lagi di tahun 2021, ini akan sempurna," sambungnya.

Yang jelas, kedatangan Umar tidak lupa membuat Khabib mengirimkan sinyal bahaya untuk UFC.

"Umar akan menjadi penembak jitu, bukan penembak membabi buta," ungkap Khabib.

Baca Juga: Khabib Nurmagomedov Serahkan Mahkota Papakha pada Umar, Mengapa?

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)