Maverick Vinales Merasa Yamaha Kurang Adil

By Samsul Ngarifin - Kamis, 18 Oktober 2018 | 13:29 WIB
Pebalap Movistar Yamaha, Maverick Vinales, mencetak waktu lap terbaik keempat saat kualifikasi MotoGP Thailand di Sirkuit Buriram, Thailand, Sabtu (6/10/2018).
DOK. MOTOGP
Pebalap Movistar Yamaha, Maverick Vinales, mencetak waktu lap terbaik keempat saat kualifikasi MotoGP Thailand di Sirkuit Buriram, Thailand, Sabtu (6/10/2018).

Pada awal musim 2018, Yamaha memutuskan untuk mengembangkan motor secara dua arah karena Vinales dan Rossi mengeluhkan hal yang berbeda.

Namun hal itu belum juga bisa mengakhiri puasa kemenangan Yamaha yang sudah 24 kali balapan tidak merasakan kemenangan.

Pada akhir pekan ini, Maverick Vinales dan Valentino Rossi akan kembali turun ke lintasan saat GP Jepang 2018 berlangsung.

MotoGP Jepang 2018 dijadwalkan bergulir pada 19-21 Oktober 2018 di Twin Ring Motegi. 


Editor : Imadudin Adam
Sumber : speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X