Gelar di Sydney Jadi Modal Johanna Konta pada Australia Terbuka

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 14 Januari 2017 | 13:11 WIB
Petenis Inggris Raya, Johanna Konta, mengecup trofi Sydney International 2017 yang diraihnya seusai mengalahkan Agnieszka Radwanska (Polandia) dengan 6-4, 6-2 pada babak final di Sydney, Australia, Jumat (13/1/2017).
GLENN NICHOLLS/AFP PHOTO
Petenis Inggris Raya, Johanna Konta, mengecup trofi Sydney International 2017 yang diraihnya seusai mengalahkan Agnieszka Radwanska (Polandia) dengan 6-4, 6-2 pada babak final di Sydney, Australia, Jumat (13/1/2017).

Laju Konta dihentikan Angelique Kerber (Jerman) yang kemudian tampil sebagai kampiun Australia Terbuka 2016.

Berikut perjalanan Konta menjadi juara Sydney International.

Babak kesatu: vs Arina Rodionova (Rusia) 6-3, 6-4

Babak kedua: vs Daria Gavrilova (Australia) 6-1, 6-3

Perempat final: Daria Kasatkina (Rusia) 6-3, 7-5

Semifinal: Eugenie Bouchard (Kanada) 6-2, 6-2

Final: Agnieszka Radwanska (Polandia) 6-4, 6-2

[video]http://video.kompas.com/e/5272442211001[/video]


Editor : Pipit Puspita Rini
Sumber : BBC


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X