Meski Cedera Lutut, Kyrie Irving Tetap Ingin Tampil di NBA All-Stars

By Imadudin Adam - Minggu, 17 Februari 2019 | 19:59 WIB
Aksi pemain Boston Celtics, Kyrie Irving (#11) saat berusaha melewati penjagaan pemain Milwaukee Bucks.
NBA
Aksi pemain Boston Celtics, Kyrie Irving (#11) saat berusaha melewati penjagaan pemain Milwaukee Bucks.

Saat itu Celtics tertinggal 44-75, sebelum akhirnya menyerah 112-123.

Setelah menjalani pemindaian pada Minggu (11/2/2019),  diketahui cederanya tidak parah. 

Irving mencatat rekor rata-rata 23.6 poin, 6.9 assist dan 4.9 rebound dalam 47 gim musim ini.  Ia terpilih masuk dalam wilayah timur dan dipilih oleh rekan lamanya, LeBron James.


 
 
 
View this post on Instagram

Raja Jegal yang kerap kali menyulitkan lawan-lawannya. . Tidak ada wakil dari The Big Six!! #premierleague #ligainggris #tackle

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Kompas.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X