Hasil Kejuaraan Asia 2019 - 8 Wakil Tambahan Indonesia di Babak Kedua

By Doddy Wiratama - Rabu, 24 April 2019 | 21:05 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso saat menjalani laga melawan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) pada babak kesatu Malaysia Open 2019 di Axiata Arena, Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Selasa (2/4/2019).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso saat menjalani laga melawan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) pada babak kesatu Malaysia Open 2019 di Axiata Arena, Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Selasa (2/4/2019).
  • Yulfira Barkah/Jauza Fadhila Sugiarto Vs Anna Ching Yik Cheong/Lim Chiew Sien (Malaysia): 10-21, 17-21
  • Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso Vs Dinuka Karunaratna/Niluka Karunaratnee (Sri Lanka): 21-19, 21-12
  • Anthony Sinisuka Ginting Vs Ng Ka Long Angus (Hong Kong): 21-18, 18-21, 25-23
  • Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan Vs Liao Min Chun/Si Ching Heng (Taiwan): 21-15, 21-16
  • Choirunnisa Vs Lee Ying Ying (Malaysia): 21-17, 21-15
  • Ruselli Hartawan Vs Kim Ga-eun (Korea Selatan): 12-21, 19-21
  • Jonatan Christie Vs Kenta Nishimoto (Jepang): 21-18, 19-21, 10-21
  • Fitriani Vs Soniia Cheah (Malaysia): 12-21, 10-21
  • Gregoria Mariska Tunjung Vs Cheung Ying Mei (Hong Kong): 21-18, 21-16
  • Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Vs Lam Wai Lok/Li Kuen Hon (Hong Kong): 21-14, 21-12
  • Tommy Sugiarto Vs Hu Yun (Hong Kong): 21-12, 21-6
  • Greysia Polii/Apriyani Rahayu Vs Li Wenmei/Zheng Yu(China): 12-21, 17-21
  • Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo Vs Danny Bawa Chrisnanta/Hee Yong Kai Terry (Singapura): 21-12, 21-17
  • Shesar Hiren Rhustavito Vs Kidambi Srikanth (India): 21-16, 22-20
  • Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti Vs Puttita Supajirakul/Sapsiree Taerattanachai (Thailand): 11-21, 12-21

Baca Juga : Kejuaraan Asia 2019 - Anthony Ginting Akui Ada yang Kurang Tepat

Dengan demikian, Indonesia bakal memiliki 11 wakil saat Kejuaraan Asia 2019 memasuki babak kedua pada Kamis (25/4/2019).

Tiga wakil Indonesia lain datang dari nomor ganda campuran yang sudah lebih dulu menuntaskan laga babak pertama.

Ketiga wakil itu adalah Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja, dan Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti.

Sedangkan satu lainnya adalah pasangan ganda putri Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta yang lolos tanpa keringat usai sang lawan memutuskan walkover.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X