Play-off NBA 2019 - Sukses Imbangi Warriors, Rockets Tak Mau Lengah

By Nestri Yuniardi - Selasa, 7 Mei 2019 | 20:43 WIB
Pemain Houston Rockets, James Harden (kiri) berhadapan dengan Klay Thompson (Warriors) pada gim keempat semifinal Wilayah Barat Play-off NBA 2019, di Toyota Center, Houston, Senin (6/5/2019).
Sky Sports
Pemain Houston Rockets, James Harden (kiri) berhadapan dengan Klay Thompson (Warriors) pada gim keempat semifinal Wilayah Barat Play-off NBA 2019, di Toyota Center, Houston, Senin (6/5/2019).

"Sekarang (dengan kedudukan 2-2), ada dua dari tiga kesempatan yang tersisa. Kami akan berusaha memenangi gim kelima," ucap dia James Harden memungkasi.

Harden sendiri sempat mengalami cedera mata yang terjadi pada laga sebelumnya. Penglihatannya pun diakui dia terasa kabur kala itu.

Baca Juga : Kemenpora Kini Lebih Memprioritaskan Asian Games dan Olimpiade

Akan tetapi, pada gim keempat tersebut, Harden justru menjadi pemain paling berkontribusi bagi kemenangan Rockets.

Pebasket berusia 29 tahun tersebut berhasil menyumbang 38 poin selama 40 menit penampilannya.

Tak cuma itu, dia juga berhasil mengemas 10 rebound dan empat assist.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut adalah klasemen sementara BWF World Tour 2019 setelah New Zealand Open 2019. . Pada turnamen Super 300 tersebut Indonesia meraih dua gelar dan satu runner-up. . Gelar tersebut disumbangkan Jonatan Christie (tunggal putra) dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (ganda putra). . Adapun pasangan ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti menjadi runner-up. . China gagal menambah gelar karena satu-satunya wakil, Li Xuerui (tunggal putri) kalah dari An Se-young (Korsel). . Jepang juga gagal menambah koleksi titel setelah Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (ganda putra) kalah dari Ahsan/Hendra. . Wakil Jepang lainnya, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi (ganda putri) ditaklukkan Kim So-yeong/Kong Hee-yong (Korsel) . PS: Tabel klasemen ini bukan resmi, tetapi merupakan penghitungan redaksi karena BWF tidak merilis klasemen. . #bwf #bwfworldtour #badminton

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Sky Sports


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X