Komentator UFC: Berani Lawan Manny Pacquiao, Conor McGregor Pulang dengan Tangan Melompong

By Fiqri Al Awe - Jumat, 2 Oktober 2020 | 14:30 WIB
Petarung UFC, Conor McGregor.
Newswek
Petarung UFC, Conor McGregor.

"Conor berduel dengan Pacquiao tidak akan terlihat bagus untuk Conor karena semuanya menyukai Pacquiao," ungkap Hardy.

"Hal itu tidak akan baik untuk brand-nya dan dia harus memerankan peran jahat dalam duel itu, jadi dia pasti bakal mengambil peran itu meski sedikit," imbuhnya.

Baca Juga: Ada yang Halu Manny Pacquiao Berduel dengan Conor McGregor, Siapa Dia?

Andai benar terlaksana, duel ini bakal menjadi kali kedua McGregor bertarung dengan legenda tinju.

Sebelumnya bintang UFC ini sudah pernah melawan Floyd Mayweather Jr tiga tahun yang lalu.

Dalam pertarungan kala itu, McGregor tampil diperdaya oleh Mayweather yang sudah pasti punya pengalaman lebih banyak.

Walhasil, McGregor harus kalah TKO pada ronde ke-10 setelah terlihat sudah kehabisan tenaga.

Meskipun kalah, setidaknya duel tersebut jadi salah satu laga McGregor di mana dia mendulang banyak uang.

Baca Juga: Bikin Manajemen Sendiri, Manny Pacquiao Mantap Hajar Conor McGregor

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Chelsea berpotensi menjadikan Kepa Arrizabalaga sebagai pemain magabut alias makan gaji buta di bangku cadangan. Kepa Arrizabalaga menyandang gelar sebagai kiper termahal dunia setelah dibeli Chelsea dari Athletic Bilbao dengan mahar 71,6 juta euro atau Rp 1,3 triliun. Diharapkan memperkokoh pertahanan The Blues, sosok asal Spanyol itu justru hobi bikin blunder. Masalahnya, menurut laporan Mirror yang dikutip BolaSport.com, Chelsea kesulitan dalam menemukan peminat Kepa. Masih dari sumber serupa, jika gagal mendapatkan peminat, Chelsea akan rela menggaji Kepa hanya untuk menjadi penghangat bangku cadangan. #kepa #chelseafc #bolasportcom #bolastylo #bolanas #juaradotnet #superballid #sportfeat #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : bloodyelbow.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X