Calon Lawan Kamaru Usman Bersyukur Pernah Positif COVID-19

By Dwi Widijatmiko - Selasa, 29 Desember 2020 | 18:00 WIB
Petarung UFC asal Brasil, Gilbert Burns.
instagram.com/gilbert_burns
Petarung UFC asal Brasil, Gilbert Burns.

"Virus ini sangat membingungkan. Tiga pelatih saya juga positif, tetapi mereka tidak merasakan apa-apa."

"Anda tidak bisa bilang virus ini hanya menyerang orang tua. Pastikan saja Anda menjaga diri sendiri. Pakai masker, jaga kebersihan, jangan gila-gilaan. Lakukan semua langkah pencegahan," tutup jagoan berjulukan Durinho ini.

Gilbert Burns dipastikan UFC akan tetap menjadi lawan Kamaru Usman berikutnya.

Kedua jagoan ini sempat dijadwalkan bertemu lagi di UFC 256 pada 12 Desember.

Namun, ganti Usman yang ketika itu mundur karena meminta waktu pemulihan lebih lama.

Sekarang pertarungan ini kembali diagendakan mentas di UFC 258 pada 13 Februari 2021.

Baca Juga: Untuk yang Ketiga Kalinya, UFC Jadwalkan Kamaru Usman Bertemu Jagoan Ini


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : MMA Fighting


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X