Demetrious Johnson Sering Dilupakan sebagai GOAT, Begini Alasannya

By Febri Eka Pambudi - Jumat, 15 April 2022 | 18:45 WIB
Demetrious Johnson (kanan), saat bertarung di UFC kategori kelas terbang, menurut Bisping dirinya adalah sosok legenda
TWITTER/SINOW
Demetrious Johnson (kanan), saat bertarung di UFC kategori kelas terbang, menurut Bisping dirinya adalah sosok legenda

Bukan tidak mungkin jika persaingan mendapatkan gelar di kelas terbang dianggap lebih mudah daripada divisi lain.

"Saya mencoba memikirkan sebuah alasan mengapa DJ sering dilupakan dan mungkin itu salah satunya."

"Karena Anda perlu mempertimbangkan kualitas lawan yang Anda kalahkan.”

Demetrious Johnson sendiri dulu menjadi juara kelas terbang pertama UFC.

Dirinya juga berstatus sebagai juara kelas terbang UFC setelah berhasil mengalahkan Joseph Benavidez.

Dia ketika itu mengalahkan Joseph Benavidez di UFC 152 pada 22 September 2012.

Baca Juga: Baru Gabung UFC, Semua Orang Tak Mau Lawan Titisan Khabib Nurmagomedov


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X