Hasil MotoGP Portugal 2022 - Ducati Seret Suzuki Jatuh, Fabio Quartararo Melenggang Manja

By Fiqri Al Awe - Minggu, 24 April 2022 | 19:48 WIB
Momen insiden pembalap Ducati, Jack Miller dan pembalap Suzuki, Joan Mir pada MotoGP Portugal 2022, Minggu malam (24/4/2022).
TWITTER/MOTOGP
Momen insiden pembalap Ducati, Jack Miller dan pembalap Suzuki, Joan Mir pada MotoGP Portugal 2022, Minggu malam (24/4/2022).

Duel Repsol Honda vs Repsol Honda terjadi satu putaran setelah terjatuhnya Martin.

Menarik melihat pertarungan Marc Marquez vs Pol Espargaro tersebut.

Kendati membalap dengan seragam yang sama, keduanya tampak kompak tak mau mengalah.

Baca Juga: MotoGP Portugal 2022 - Nasib Apes Ducati, Hampir Kehilangan Dua Pembalap Andalan

Memasuki pertengahan balapan, Fabio Quartararo nampak kian nyaman berada di depan.

Pada putaran ke-11, ia berhasil membuat jarak lebih dari dua detik dari Mir yang berada di posisi ke-2.

Tak berhenti sampai di situ saja, El Diablo bak menekan tombol turbo dan kian melenggang manja hingga membuat jurang jarak selebar empat detik.

Kredit tersendiri layak diberikan kepada Francesco Bagnaia.

Mulai balapan sebagai juru kunci, murid Valentino Rossi tersebt sudah berada di posisi ke-12 saat balapan menyisakan 10 putaran.

Drama terjadi saat sesi mencari hasil MotoGP Portugal 2022 menyisakan enam putaran.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Fox Sports, MotoGP.com, twitter.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X