Francis Ngannou Setipe Deontay Wilder, Tyson Fury Diragukan Muridnya Sendiri

By Reinaldo Suryo Negoro - Selasa, 31 Mei 2022 | 06:00 WIB
Juara dunia tinju kelas berat WBC, Tyson Fury.
TWITTER @ESPNRINGSIDE
Juara dunia tinju kelas berat WBC, Tyson Fury.

Selain itu, pukulan Ngannou yang sekeras hantaman truk juga akan menempatkan Tyson Fury dalam status gawat.

"Saya ingin melihat duel itu dengan format sarung tinju MMA," kata Tom Aspinall seperti dilansir Juara.net dari MMA Fighting.

Baca Juga: Bak Film Monster, Mantan Pelatih Mike Tyson Bilang Tyson Fury vs Francis Ngannou Pasti Terjadi

"Biasanya, saya akan menjagokan Tyson Fury dan tentu saja saya sekarang juga akan menjagokannya."

"Tetapi, jika Francis Ngannou menghantam dengan sarung tinju kecil, dia sangat berbahaya."

"Dia petarung bertipe sangat unorthodox."

"Satu petarung dalam tinju yang bisa mengalahkan Tyson Fury adalah Deontay Wilder karena dia bertipe sangat unorthodox."

"Jika Anda mengubah sedikit aturannya dan memakaikan sarung tinju lebih kecil pada Tyson Fury, saya pikir pertarungannya akan lebih ketat dari yang dipikirkan."

"Tyson Fury akan menggilas Francis Ngannou, tetapi saya akan memberi Francis Ngannou sedikit peluang."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : MMAFighting.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X