Salah Satu Alasan Floyd Mayweather Doyan Lakoni Laga Ekshibisi: 9 Menit 301 Miliar

By Reinaldo Suryo Negoro - Kamis, 22 September 2022 | 15:30 WIB
Floyd Mayweather Jr berhasil menang KO dalam duel eskshibisi melawan petinju Jepang, Tenshin Nasukawa, 31 Desember 2018.
INDEPENDENT.CO.UK
Floyd Mayweather Jr berhasil menang KO dalam duel eskshibisi melawan petinju Jepang, Tenshin Nasukawa, 31 Desember 2018.

"Jumlah itu hanya dari laga ekshibisi ini. Jadi, jumlah itu keren. Sembilan menit, 20 juta, lumayan," pungkas satu-satunya lawan Conor McGregor di ring tinju profesional.

Baca Juga: Dipertemukan di Masa Jayanya, Korban KO Canelo Alvarez Pede Pecundangi Floyd Mayweather

Duel melawan Mikuru Asakura bukanlah pertarungan ekshibisi pertama Floyd Mayweather di Jepang.

Sebelum ini, Floyd Mayweather pernah melakoni duel sejenis dengan Tenshin Nasukawa pada tanggal 31 Desember 2018.

Pada laga yang berlangsung di Saitama Super Arena itu, petinju dengan rekor tak terkalahkan dalam 50 duel ini mengalahkan Nasukawa dengan TKO pada ronde pertama.

 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : bjpenn.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X