Soal Pembalap untuk MotoGP 2023, Bos LCR Yakin Honda yang Terbaik

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 3 Desember 2022 | 18:00 WIB
Takaaki Nakagami (tengah) meresmikan kontrak barunya dengan LCR Honda untuk MotoGP musim 2023.
TWITTER.COM/LCR_TEAM
Takaaki Nakagami (tengah) meresmikan kontrak barunya dengan LCR Honda untuk MotoGP musim 2023.

"Dan saya harap Nakagami juga bisa memetik hasil yang lebih baik dari keberuntungan," sambungnya,

Baca Juga: Saran Pengamat Agar Performa Marc Marquez Gacor pada MotoGP 2022

Memilih pembalap merupakan hal yang penting bagi Cecchinello.

Dia yakin bahwa Honda sudah memilih pembalap paling pas untuk mengarungi musim depan.

"Memilih pembalap dengan pengalaman adalah langkah yang bagus untuk memulai kembali proyek di MotoGP," bedahnya.

"Saya pikir ini adalah langkah paling tepat yang bisa mereka buat."

"Kami akan mempunyai pembalap yang bisa memberikan masukan dan kemenangan," imbuh Cecchinello.

Seperti yang diketahui, timnya Cecchinello, LCR bakal kedatangan muka baru.

Dia adalah pembalap MotoGP asal Spanyol, Alex Rins yang di musim lalu membela Suzuki.

Kedatangan Rins praktis disambut baik oleh Cecchinello.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : GPOne.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X