Kecurangan Mendarah Daging, Hal Tak Etis Dilakukan TJ Dillashaw Jelang Lawan Cory Sandhagen

By Reinaldo Suryo Negoro - Jumat, 28 Mei 2021 | 13:30 WIB
Mantan juara kelas bantam UFC, TJ Dillashaw (kanan) tengah menghajar lawannya. (INSTAGRAM/TJDILLASHAW)

"Kemudian, di Instagram mereka mengunggah beberapa omong kosong dan membual tentang hal itu: 'Hei TJ, kami mendapatkan ini untuk Anda'.”

“Kami merekam semuanya dan yang lainnya."

Kegiatan memata-matai calon lawan ini tentu saja dianggap melanggar etika dalam bertarung dan bisa dianggap curang.

Jika benar-benar terbukti, TJ Dillashaw akan mengukuhkan dirinya sebagai jagoan paling curang di UFC.

Pasalnya, sebelum ini Dillashaw juga pernah melakukan hal curang lain dengan melakukan doping hingga ia mendapatkan larangan bertarung selama 2 tahun.