Tanpa Hal Ini, Francis Ngannou Yakin Dirinya Tak Akan Jadi Raja UFC

By Fiqri Al Awe - Selasa, 12 Oktober 2021 | 14:00 WIB
Raja kelas berat UFC, Francis Ngannou.
TWITTER.COM/UFCBRASIL
Raja kelas berat UFC, Francis Ngannou.

Hanya, jagoan UFC asal Kamerun itu merasa telah memenangi duel lantaran mendapatkan pelajaran yang begitu berharga.

"Bukan karena saya yang bahkan tidak bisa mendekati skor Miocic kala itu," ketiknya.

"Tetapi, karena saya tahu malam itu belajar lebih banyak ketimbang empat tahun saya berada di olahraga ini," imbuh Ngannou.

Selanjutnya, Ngannou bakal lakoni duel penting di UFC 270 pada awal tahun 2022.

Mantan rekan satu seperguruannya, Ciryl Gane, dipasang UFC sebagai ujian pertama kelayakan status raja kelas berat milik Ngannou.

Baca Juga: UFC 270 - Said Nurmagomedov Jadi Dayang Perang Saudara Francis Ngannou

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Francis Ngannou (@francisngannou)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Instagram


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X