Glover Teixeira Mangaku Sempat Putus Asa kala Wujudkan Mimpi 20 Tahun

By Reinaldo Suryo Negoro - Minggu, 31 Oktober 2021 | 13:45 WIB
Petarung seni bela diri campuran (mixed martial arts/MMA), Glover Teixeira (kanan), sukses mengalahkan Jan Blachowicz dan menjadi juara pada acara utama UFC 267 di Abu Dhabi, Minggu (31/10/2021).
TWITTER.COM/TSNUFC
Petarung seni bela diri campuran (mixed martial arts/MMA), Glover Teixeira (kanan), sukses mengalahkan Jan Blachowicz dan menjadi juara pada acara utama UFC 267 di Abu Dhabi, Minggu (31/10/2021).

Pada duel yang berlangsung di UFC 172 itu, Teixeira kalah dengan keputusan angka mutlak dan gagal menjuarai kelas berat ringan.

Seorang petarung biasanya akan memiliki perasaan serupa jika kalah dalam duel perebutan titel.

Perasaan yang sama juga pernah dialami Dustin Poirier kala gagal menjadi juara kelas ringan UFC usai ditumbangkan Khabib Nurmagomedov.

Tetapi sama seperti Teixeira, Poirier kini dalam fase bangkit di perjalanan kariernya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : MMAjunkie.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X