Gagal akibat COVID-19, Oscar De La Hoya Kembali Hadapi Vitor Belfort di Bulan November

By Hernindya Jalu Aditya Mahardika - Selasa, 21 September 2021 | 20:00 WIB
Sesi face-off antara Oscar De La Hoya (kiri) vs Vitor Belfort (kanan) (29/7/2021) WIB. (INSTAGRAM.COM/VITORBELFORT)

Triller bahkan sempat memberikan tawaran 30 juta dolar AS (Rp427 miliar) sebagai hadiah untuk pemenang antara duel Vitor Belfor vs Jake Paul.

Namun, karena Paul saat ini memiliki kontrak eksklusif dengan Showtime, maka Triller tampaknya mengalihkan fokus kembali pada duel Belfort vs De La Hoya.

"Saya rasa kami akan berupaya melakukan sesuatu pada pertarungan Oscar terlebih dahulu karena Oscar sedang dalam penampilan terbaiknya," lanjut Ryan Kavanaugh.

"Sekarang dia sedang dalam masa pemulihan dari COVID."

"Kita tidak ingin dia kehilangan bentuk terbaiknya dan saya rasa Jake sendiri perlu waktu memulihkan diri setelah pertarungan terakhir," pungkas Kavanaugh.

Baca Juga: Tantangan 427 Miliar Rupiah Vitor Belfort Mustahil, Jake Paul: Mereka Tak Punya Uang

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)