Legenda UFC Mengaku Menyesal Tidak Bisa Berdamai dengan Jagoan Ini

By Hernindya Jalu Aditya Mahardika - Kamis, 18 Maret 2021 | 19:30 WIB
Petarung UFC, Georges St-Pierre, memutuskan pensiun dari olahraga MMA pada Kamis (21/2/2019) di Kanada.
ESPN MMA
Petarung UFC, Georges St-Pierre, memutuskan pensiun dari olahraga MMA pada Kamis (21/2/2019) di Kanada.

 

Setelah berhasil mengalahkan Bisping, Georges St-Pierre memutuskan untuk pensiun dari dunia MMA.

Sempat dikabarkan akan kembali bertarung dengan melawan Khabib Nurmagomedov, namun rumor tersebut terbantahkan.

GSP menolak untuk kembali dan lebih memilih untuk menikmati masa pensiunnya sekarang.

Baca Juga: VIDEO - 6 Tahun Lalu, Nick Diaz Lakukan Ejekan Terkeren di UFC

Sementara itu, Nick Diaz secara konsisten diisukan akan kembali bertanding meskipun sampai sekarang belum menjadi kenyataan.

Penggemar hanya berharap kedua legenda UFC ini mampu duduk bersama dan bisa berdamai seperti yang diinginkan oleh Georges St-Pierre.

Baca Juga: 6 Tahun Menghilang, Jagoan UFC Ini Sudah Kantongi Daftar Rival yang Harus Dibantai

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ESPN, Twitter, sportskeeda


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X